> Tindakan Heroik di Berbagai Daereah (Bandung)


Monumen Bandung
Lautan Api
         Di Bandung para pemuda juga berusuha merebut tempat-tempat di bandar udara andir dan pabrik senjata milik Jepang.

         Pada tanggal 23 Maret 1946 terjadi sebuah peristiwa yang menyebabkan hingga saat ini bandung disebut sebagai bandung lautan api. Peristiwa itu adalah terbakarnya kota Bandung sebelah selatan akibat politik bumi yang hangus yang diterapkan oleh TKR. Peristiwa itu terjadi karena setelah adanya ultimatum perintah pengosongan Bandung.

          Seperti kota-kota yang lainnya, di bandung juga terjadi peluncuran senjata terhadap Jepang. Di pihak lain, tentara serikat menghendaki agar persenjataan yang telah dikuasai rakyat indonesia diserahkan kepada mereka. Para pejuang akhirnya meninggalkan Bandung, tetapi terlebih dahulu membumihanguskan kota Bandung. Peristiwa tagis ini kemudian dikenal sebagai peristiwa Bandung Lautan Api.

Penulis : Unknown ~ Sebuah blog yang menyediakan berbagai macam informasi

Artikel > Tindakan Heroik di Berbagai Daereah (Bandung) ini dipublish oleh Unknown pada hari Selasa, 19 Februari 2013. Semoga artikel ini dapat bermanfaat.Terimakasih atas kunjungan Anda silahkan tinggalkan komentar.sudah ada 0 komentar: di postingan > Tindakan Heroik di Berbagai Daereah (Bandung)
 

0 comments:

Posting Komentar